Cara Upload Project Ke GitHub Menggunakan CMD Pada Windows 10
Pada kesempatan kali ini saya ingin memberikan tutorial cara upload project ke GitHub menggunakan CMD ( Command Prompt ) yang ada pada windows. Memang sih agak terlihat ribet, anda harus menghafal syntax-syntax, tapi tidak ada salahnya anda mencoba juga dengan cara ini. Lalu apa saja kebutuhan yang harus di persiapkan untuk mengupload file project kedalam repository GitHub dengan menggunakan CMD pada windows 10 ? Akun GitHub, untuk mengupload project ke repository GitHub, tentunya kita harus memiliki terlebih dahulu akun GitHub, caranya langsung buat akun di websitenya https://github.com/ kemudian anda daftar. Software Git, untuk mendapatkan software ini anda dapat men-download secara gratis pada website http://git-scm.com/ kalau sudah di download langsung saja anda install. Setelah perlengkapan yang dibutuhkan diatas semua sadah tersedia, sekarang kita akan memulai untuk melakukan proses upload project ke repository GitHub. Login website GitHub, jika sudah kemudian bua